Categories
Uncategorized

Hidroponik Sistem NFT (Nutrien Film Tecnique)

Pada artikel kali ini kami akan membahas salah satu sistem hidroponik yang paling mudah kita jumpai ketika ingin belajar tentang berkebun secara hidroponik yaitu sistem NFT (Nutrient Film Technique) NFT adalah kepanjangan dari Nutrient Film Technique. Konsep dasar dari sistem ini adalah mengalirkan nutrisi hidroponik ke akar tanaman secara tipis dan terus menerus atau di […]

Categories
Tips

Cara Membuat Sitem Hidroponik Dari Botol bekas

Pada artikel kali ini kami akan membagikan tutorial bagaimana cara membuat sistem hidroponik yang paling sederhana yaitu menggunakan botol bekas. Anda pasti sudah pernah mengenal sistem budidaya tanaman dengan cara hidroponik bukan? Membuat hidropnik di rumah pun bisa dilakukan dari cara tersimpel, salah satunya dengan wick system. Ayo, simak cara membuat hidroponik sistem wick dari botol bekas. 1. Bahan […]

Categories
Pengetahuan Dasar

Macam macam Sistem Hidroponik

DFT atau Deep Flow Technique Salah satu sistem tanam dalam hidroponik yang menggunakan genangan pada instalasi dan menggunakan sirkulasi dengan aliran pelan. Sistem ini menggunakan listik sebagai penggerak pompa agar dapat dengan mudah mensirkulasi nutrsi ke seluruh akar tanaman. Dutch Bucket Teknik bercocok tanam hidroponik yang menekankan pada sirkulasi penggunaan air. jadi Air nutrisi mengalir dari […]